Cristiano Ronaldo Dapati Kartu Merah Pertama di Portugal
Cristiano Ronaldo Dapati Kartu Merah Pertama di Portugal. Malam 13 November 2025 di Aviva Stadium, Dublin, jadi babak hitam tak terlupakan bagi Cristiano Ronaldo. Bintang Portugal berusia 40 tahun itu dapat kartu merah langsung pertama dalam 226 penampilan timnas—insiden siku ke bek Irlandia, Dara O’Shea, saat laga kualifikasi Piala Dunia 2026 berakhir dengan kekalahan 2-0…